Printer selalu rusak karena printhead bergaris. Terlepas dari merek tinta, merek printer dan teknologi printhead yang digunakan.
Berapa sering orang membeli printer baru karena fitur baru? Teknologi baru atau jenis tinta yang baru? Jawabannya hampir tidak pernah
User membeli printer karena printer mereka tidak berfungsi normal saat hendak digunakan dan mayoritas kejadian adalah karena printer jarang dipakai, tinta menjadi kering menyebabkan printhead tersumbat.
Tanda-tanda kerusakan printhead bila saat dicetak mulai bergaris dan memerlukan head cleaning agar hasilnya normal.
Printhead cleaning bukan hanya boros menghabiskan tinta, juga memperpendek usia printhead itu sendiri.
Kerusakan printhead akan makin cepat terjadi bila tinta yang dipakai kualitas rendah, berkontaminan, bersifat korosif dan gampang kering sebelum waktunya.
Coba perhatikan, mayoritas tinta isi ulang harus dicetak setiap 3 hari. Paling tahan juga 14 hari. sebelum printhead mulai tersumbat.
Masalahnya menjadi nyata untuk sebagian pekerjaan yang memang tidak perlu mencetak rutin : Laporan bulanan misalnya hanya perlu dicetak sebulan sekali dengan jarak waktu 30 hari.
Demikian juga pelajar & mahasiswa yang mendapati printer sudah rusak begitu liburan sekolah berakhir karena istirahat ngeprint.
Kuncinya sekarang adalah memakai tinta yang paling tahan tidak kering di printhead dengan kondisi didiamkan.
Blueprint adalah juaranya di bidang ketahanan printhead. Tinta Blueprint bahkan terbukti lebih tahan di printhead dibanding tinta original.
Jangan percaya begitu saja.
Beli, Pakai & Buktikan.
Jaminan tahan 30 hari blueprint didukung uang kembali bila anda tidak 100% puas. apapun alasannya
Bila artikel ini anda rasa berguna, teruskan ke orang2 yang mungkin ada memakai tinta. Mereka akan berterima kasih ke anda.